5 Kabar Gembira Terbaru dari Timnas Indonesia, Latihan Perdana Timnas U-19 Indonesia Sudah Dimulai

- 26 Agustus 2022, 12:28 WIB
5 Kabar Gembira Terbaru dari Timnas Indonesia, Latihan Perdana Timnas U-19 Indonesia Sudah Dimulai.
5 Kabar Gembira Terbaru dari Timnas Indonesia, Latihan Perdana Timnas U-19 Indonesia Sudah Dimulai. /*/Instagram /@pssi

kliksumbawabesar.com - Ranking Terbaru FIFA: Brasil Masih Kokoh, Timnas Indonesia Kalahkan 5 Negara Eropa. Update Terbaru Soal Naturaliasi 3 Pemain Keturunan.

Prediksi Line Up Timnas Indonesia U-19 di Kualifikasi Piala Asia U-20 tahun 2023. Kata Bagus Kahfi Setelah Dikontrak Klub Yunani Asteras Tripolis FC.

Berita Pertama. Latihan perdana timnas U-19 Indonesia dipastikan baru akan diikuti oleh 28 pemain dari 36 pemain yang dipanggil untuk mengikuti pemusatan latihan (TC).

Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong memulai TC persiapan Kualifikasi Piala Asia U-20 tahun 2023 di Jakarta pada hari ini Kamis (25/8/2022).

Dari 36 pemain yang dipanggil belum semua turut hadir untuk mengikuti TC timnas U-19 Indonesia ini.

Baca Juga: Banjir Bandang Hancurkan China 26 Agustus 2022

Berita Kedua. Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) telah merilis peringkat tim nasional per 25 Agustus 2022. Timnas Indonesia saat ini masih bertengger di posisi ke-155 dunia dengan berhasil mengoleksi 1019,19 poin.

Posisi Indonesia di ranking FIFA ini berhasil mengalahkan 5 negara Eropa lainnya, seperti Malta, Moldova, Liechtenstein, Gibraltar, dan San Marino.

Berita Ketiga. Pada Rabu (24/8/2022), Komisi X DPR RI menggelar rapat dengan Menpora RI terkait pemberian status Warga Negara Indonesia (WNI) kepada tiga pemain keturunan.

Halaman:

Editor: Ahmad Badar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkait

Terkini